Simak, Berapa Pendapatan FIFA dari Siaran Televisi

pendapatan FIFA
Simak pendapatan FIFA dari Siaran Televisi

PEMUKA RAKYAT -
Siapa yang tidak kenal FIFA atau federasi sepakbola internasional yang telah ada sejak 1904 hingga saat ini.

Organisasi olahraga internasional ini berpusat di Swiss dan beranggotan 211 asosiasi nasional.

Kini seperti diketahui Piala Dunia FIFA 2022 sedang berlangsung di Qatar, dan disiarkan di berbagai saluran televisi internasional dan nasional.

Lalu berapa kira-kira total pendapatan federasi sepakbola ini yang dihasilkan dari siaran televisi.

Baca Juga: Anyar Wasit Wanita di Piala Dunia Qatar

Berikut Tim Pemuka Rakyat merangkum pendapatan yang diserap oleh federasi terbesar dunia ini.

Sejak tahun 2003 hingga 2010 pendapatan mereka mencapai $1.291 Juta, namun dua tahun berikutnya mengalami penurunan.

Kemudian pada tahun 2013 hingga 2014 pendapatan grup internasional ini mencapai $2.096 juta.

Namun siapa kira di tahun 2015-2017 pemasukan mereka mencapai $4.641 Juta, dan akhirnya di tahun 2020 mereka mengalami penurunan pendapatan sangat derastis.

Baca Juga: Profil Stephanie Frappart: Wasit Wanita Piala Dunia Qatar

Tahun 2020 adalah tahun terburuk bagi mereka dengan total pendapatan sebesar $266,54 juta. Kemudian saat piala dunia 2022 ini berlangsung, diperkirakan pendapatan mereka terus mengalami kenaikan.

Seperti diketahui FIFA mendapatkan keuntungan dari pemberian izin hak siar oleh televisi dari seluruh negara di dunia.

Namun pendapatan mereka dari hak siar di televisi juga mengalami fluktuatif dari tahun ke tahun.

Penulis: Fredi A.
Editor: Zumrotun

Bagikan :

Nama

Biografi,929,Ekonomi,55,Entertainment,309,Gaya Hidup,290,Headline,112,History & Culture,56,Internasional,264,Kesehatan,59,Khazanah,49,Nasional,474,Olahraga,265,Oto & Tekno,40,Pendidikan,37,ã…¤Headline,46,
ltr
item
PemukaRakyat.com: Simak, Berapa Pendapatan FIFA dari Siaran Televisi
Simak, Berapa Pendapatan FIFA dari Siaran Televisi
Simak pendapatan FIFA dari siaran televisi. Siapa yang tidak kenal FIFA atau federasi sepakbola internasional yang telah ada sejak 1904 hingga saat in
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEgxndTSlbHKUb-IPPys3Oo1-rcPqLAM9qIhu0XZYnM6gEawFNRJdVNr3KmjAn8TAH0NcWBjAOsJS75Dh5tq4phpxLliWShdBvZYxO7yHmLBvIT8IXVPNPBcpRYLR7zsBenAeBGqDo_04VdMKEm_SJMRVIDLc9eATC4Z67oPHaR0KVBKcKnJlnNN_L4b/s16000/FIFA.PNG
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEgxndTSlbHKUb-IPPys3Oo1-rcPqLAM9qIhu0XZYnM6gEawFNRJdVNr3KmjAn8TAH0NcWBjAOsJS75Dh5tq4phpxLliWShdBvZYxO7yHmLBvIT8IXVPNPBcpRYLR7zsBenAeBGqDo_04VdMKEm_SJMRVIDLc9eATC4Z67oPHaR0KVBKcKnJlnNN_L4b/s72-c/FIFA.PNG
PemukaRakyat.com
https://www.pemuka-rakyat.com/2022/12/simak-berapa-pendapatan-fifa-dari.html
https://www.pemuka-rakyat.com/
https://www.pemuka-rakyat.com/
https://www.pemuka-rakyat.com/2022/12/simak-berapa-pendapatan-fifa-dari.html
true
6153842826875328261
UTF-8
Memuat Semua Berita Tidak ditemukan berita apapun Lihat Semua Baca Lebih Banyak Balas Batal balas Hapus Oleh Halaman Utama Halaman Berita Lihat Semua Disarankan untuk Anda Kategori Arsip Cari Semua Berita Tidak ditemukan berita yang sesuai dengan permintaan Anda Kembali ke Halaman Utama Minggu Senin Selasa Rabu Kamis Jumat Sabtu Minggu Senin Selasa Rabu Kamis Jumat Sabtu Januari Februari Maret April Mei Juni Juli Agustus September Oktober November Desember Jan Feb Mar Apr Mei Jun Jul Agt Sep Okt Nov Des Baru saja 1 menit yang lalu $$1$$ menit yang lalu 1 jam yang lalu $$1$$ jam yang lalu Kemarin $$1$$ hari yang lalu $$1$$ minggu yang lalu lebih dari 5 minggu yang lalu Pengikut Ikuti Konten Premium ini Terkunci Langkah 1: Bagikan ke Social Media Langkah 2: Tekan Link pada Social Media Anda Salin Semua Kode Pilih Semua Kode Semua Kode Tersalin pada Papanklip Anda Tidak dapat menyalin kode / teks, silahkan tekan [CTRL]+[C] (atau CMD+C pada Mac) untuk menyalin Tabel Konten